Pilih produk yang ingin anda beli. Klik Detail, lalu klik tombol Add to Cart
Klik tombol View Your Cart yang ada di atas halaman (header) sehingga muncul pop up keranjang belanja. Klik tombol Check Out With
Isikan alamat tujuan pengiriman, kemudian klik tombol Terapkan untuk menampilkan opsi layanan pengiriman yang diinginkan. Pilih salah satu layanan pengiriman. Kemudian Isi detail pengeriman seperti nama, nomor telpon dan lain-lain.
Kirim bukti transfer di halaman Konfirmasi Transfer. Bukti transfer berformat gambar dan tidak lebih dari 100MB
Untuk melihat status pesananmu, bisa melalui email atau ke halaman Cek Status Pesananku
Kategori Buku | : Antologi Cerpen |
Penulis | : Fina Laila |
Jumlah Halaman | : 92 halaman |
Dimensi | : 14 x 20 cm |
ISBN | : 978-602-5455-09-4 |
E-ISBN | : |
Tahun Terbit | : 2017 |
Editor | : |
Desain & Penata Letak | : |
Buku ini berisi sekumpulan cerita pendek yang berkisah banyak tentang berbagai macam cerita anak manusia. Mulai dari kisah kehilangan seperti dalam cerpen “Dia Cantik”, ada yang berusaha move on dan berdamai semisal di “Bis yang Terus Melaju Kencang”, ada yang dihantui kesalahannya pada masa lalu yaitu di cerpen “Karma”, ada yang kemudian bersatu setelah berwaktu-waktu si perempuan dilibatkan sebagai pihak yang penasaran atas parcel-parcel coklat yang selama ini didapatnya setiap pagi, ada yang berujung dendam, ada pula yang sulit melupakan sebagaimana yang dialami tokoh cewek di kota kenang-kenangan bahkan ada yang menuai banyak hikmah dibalik perkenalannya dengan seorang bocah cilik pencopet yang kemudian masuk penjara.
Aroma tulisannya pun bermacam-macam, ada yang nyastra Ada juga yang menggunakan bahasa ala teenlit. Juga dengan berbagai latar belakang kehidupan semisal tentang persahabatan, persaudaraan, hingga hubungan percintaan yang seluruhnya tentu memiliki cerita dan kenangan masing-masing.
Maka untuk menghadapi kenangan-kenangan yang kerap kali datang, siapkanlah hati yang lapang, senyum yang mengembang dan katakan “Wa’alaikum Salam Kenangan”..
Keyword : Waalaikum, Salam, Kenangan, jejakpublisher, jejak publisher, jejak, publisher, Waalaikum Salam Kenangan, Waalaikum Salam Kenangan jejak publisher, Waalaikum Salam Kenangan jejakpublisher