Pilih produk yang ingin anda beli. Klik Detail, lalu klik tombol Add to Cart
Klik tombol View Your Cart yang ada di atas halaman (header) sehingga muncul pop up keranjang belanja. Klik tombol Check Out With
Isikan alamat tujuan pengiriman, kemudian klik tombol Terapkan untuk menampilkan opsi layanan pengiriman yang diinginkan. Pilih salah satu layanan pengiriman. Kemudian Isi detail pengeriman seperti nama, nomor telpon dan lain-lain.
Kirim bukti transfer di halaman Konfirmasi Transfer. Bukti transfer berformat gambar dan tidak lebih dari 100MB
Untuk melihat status pesananmu, bisa melalui email atau ke halaman Cek Status Pesananku
Kategori Buku | : Novel |
Penulis | : Kyna Nixie |
Jumlah Halaman | : 173 halaman |
Dimensi | : 14 x 20 cm |
ISBN | : 978-623-247-300-3 |
E-ISBN | : 978-623-247-301-0 |
Tahun Terbit | : 2021 |
Editor | : |
Desain & Penata Letak | : |
Rasa sakit akibat perlakuan buruk yang diterimanya di sekolah membuat Nareba berkeinginan untuk balas dendam. Nareba pun memikirkan sebuah rencana untuk membungkam para perundungnya dengan cara yang elegan, yaitu dengan menjadi sukses. Rencana itu pun ia mulai dengan menciptakan alter ego, sosok dan kepribadian lain yang ia rahasiakan bernama EBA.i luar dugaan, sosok EBA sukses menjadi selebgram pendatang baru dengan banyak penggemar. EBA bahkan mendapat tawaran pekerjaan sebagai model. Saat itulah kehidupan Nareba tidak lagi sama dan ia mulai disibukkan dengan dua kehidupannya yang berbeda. Namun, hal itu justru membuatnya kesulitan menyembunyikan identitasnya sebagai EBA.ialnya, saat EBA berada pada puncak popularitas dan belum siap untuk membongkar identitasnya, ada seseorang yang mengetahui rahasia besarnya. Orang itu mengancam akan membocorkan rahasia Nareba jika cowok itu tak menuruti permintaannya.ebenarnya apa yang diinginkan orang itu? Pemerasan? Atau ada maksud lain yang ia sembunyikan? Lalu, mampukah Nareba menuntaskan rencana awalnya untuk balas dendam?
Keyword : Nareba, jejakpublisher, jejak publisher, jejak, publisher, Nareba, Nareba jejak publisher, Nareba jejakpublisher